Tips Menjaga Kesehatan di Masa Pandemi
Menjaga kesehatan di kondisi sekarang ini tentunya merupakan sebuah keharusan. Pasalnya, badan yang kurang fit berpotensi membuat virus masuk ke tubuh dan menyebabkan penyakit. Hal ini tentu bukan sesuatu yang diharapkan oleh masyarakat. Untuk menjaga kesehatan tentu perlu pola hidup sehat yang dijaga konsistensinya.
Tujuan pola hidup sehat adalah untuk membantu mencegah kondisi kesehatan tertentu, seperti penyakit jantung, stroke, dan tekanan darah tinggi. Penerapan cara hidup sehat ini juga dapat menjaga kolesterol dan tekanan darah dalam batasan yang aman, sehingga tubuh akan lebih bugar dan sehat.
Menerapkan berbagai cara hidup sehat juga bisa mencegah atau membantu seseorang mengelola berbagai masalah kesehatan, seperti:
· Sindrom metabolik